Top Skor Piala Dunia 2022: Mbappe Paling Kencang, Messi Kedua

Table of Contents
Kylian Mbappe terdepan di daftar top skor Piala Dunia 2022. Penyerang Prancis itu sudah bikin 5 gol untuk Prancis. Di belakang Mbappe ada Lionel Messi, Alvaro Morata hingga Marcus Rashford dengan tiga gol.