Tes Lengkap Wuling BinguoEV: Enak dan Lucu Buat Harian!

Table of Contents
Wuling BinguoEV sudah lama meluncur ke Indonesia. Perawakannya yang kompak dan lucu, bikin mobil ini pas untuk dipakai harian di rute perkotaan.
Tim detikOto sudah melakukan tes lengkap mobil listrik andalannya Wuling ini untuk mengetahui bagaimana impresi serta rasa berkendaranya ketika dipakai sehari-hari. Lantas bagaimana hasil tesnya? Temukan di video Ototest kali ini!