Review Mercedes-Benz EQB 250: Mobil Listrik 7-Seater yang Menarik!

Table of Contents
Di Indonesia Mercedes-Benz sempat jadi satu-satunya pabrikan yang bermain di segmen SUV 7-seater full elektrik. Mereka datang dengan Mercedes-EQB.
Namun kini dominasi EQB terancam lantaran kompetitornya mulai bermain di segmen yang sama. Lantas apakah Mercedes-EQB tetap layak dipinang? Atau mobil listrik asal Jerman ini menang premium doang? Temukan jawabannya di program Ototest kali ini!