Rapor Argentina Vs Kroasia di Piala Dunia Daftar Isi Artikel Table of Contents Argentina vs Kroasia tersaji di semifinal Piala Dunia 2022. Argentina maju ke semifinal dengan empat kemenangan dan sekali kalah, sedangkan Kroasia kantongi 2 kali seri dan 3 kemenangan.